Selasa, 24 Juli 2012

Selamat Hari Anak Nasional

BAGSUMDA.SRAGENONLINE.COM MENGUCAPKAN

Selamat Hari Anak Nasional. Mari kita wujudkan Anak Indonesia yang Ramah yang beriman, jujur, cerdas, sehat, berakhlak mulia, dan berprestasi.

kita ketahui bersama, kemaren tepatnya tanggal 23 Juli 2012 diperingati sebagai hari anak nasional. Tidak ada perayaan besar, tidak ada upacara-upacara formal karena padatnya jadwal orang nomor satu di Indonesia, sehingga acara Hari Anak Nasional ditunda atau mungkin tidak akan diperingati sama sekali.
Dalam UU No. 23 Tahun 2002 yang mengatur tentang perlindungan anak pada Bab III disebutkan tentang hak-hak dan kewajiban anak.  Pada Pasal 4 disebutkan bahwa Setiap anak berhak untuk dapat hidup, tumbuh, berkembang, dan berpartisipasi secara wajar sesuai dengan harkat dan martabat kemanusiaan, serta mendapat perlindungan dari kekerasan dan diskriminasi.”

SELAMAT BERPUASA RAMADHAN TAHUN 2012

 
Di jaman penjajahan para pahlawan berjuang mati-matian
melawan kompeni dan tentara jepang.Sementara di bulan ramadhan
ini kita umat Muslim berperang sekuat tenaga melawan hawanafsu
Semoga ramadhan tahun ini kita semua dapat mengalahkan hawa
nafsu dan menuju kemerdekaan dalam Idul Fitri,Ibarat
roda yang terus berputar,tak terasa debu dan kerikil mengotori
dan menggoresnya. Begitulah perjalanan hidup kita berbagai
kesalahan telah menodainya. Maka di bulan yang suci dan penuh
rahmat ini mari kita maksimalkan ibadah kita.
 
Selamat menjalankan ibadah puasa ramadhan tahun 2012